Released: May 17, 2012

[Verse 1]
Malam ketika tidak bisa tidur
Ku selalu minum susu
Kupejamkan mata di tempat tidur
Mulai menghitung domba

[Pre-Chorus 1]
Di kaca jendela kamarku
Terdengar lemparan batu
Kamu yang dari bawah memberi isyarat
Sungguh tak terduga
Rayuan

[Chorus 1]
Pajama de doraibu
Dengan sinar bulan sebagai petunjuknya
Dari jam segini ke mana 'kan pergi
Kencan yang rahasia
Pajama de doraibu
Ini sangat nekat tak bisa kupercaya
Dengan pakaian ini ku dibawa pergi
Apa yang sebaiknya aku lakukan?

[Verse 2]
Bila aku pikir, dengan baik-baik
Ini cerita konyol
Di saat ini ku seharusnya
Tertidur dan bermimpi

[Pre-Chorus 2]
Saat kau suka seseorang
Kau tak bisa katakan "tidak"
Keegoisan dirimu selalu kuterima
Ku bagaikan tersihir
Marionette

[Chorus 2]
Pajama de romansu
Kau injak gasnya melaju dengan kencang
Aku dimarahi papa melaju di jalan
Pagi yang seharusnya
Pajama de romansu
Di dalam mobil dunia kita berdua
Kalau tadi ku ganti baju pasti tak akan
Debar-debar seperti saat ini

[Bridge]
"Pokoknya ingin ketemu" katanya
Orang yang selalu memaksa
Terlihat jahil tatapan itu
Akan aku terima
Biarpun dengan piyama
Tidak apa-apa
Hati ini selalu oke

[Chorus 1]
Pajama de doraibu
Dengan sinar bulan sebagai petunjuknya
Dari jam segini ke mana 'kan pergi
Kencan yang rahasia
Pajama de doraibu
Ini sangat nekat tak bisa kupercaya
Dengan pakaian ini ku dibawa pergi
Apa yang sebaiknya aku lakukan?
Apa yang sebaiknya aku lakukan?
Apa yang sebaiknya aku lakukan?

JKT48

JKT48 is an Indonesian idol group whose name is derived from its based city of Jakarta and the Japanese idol group AKB48. Formed in 2011, it is the first AKB48 sister group outside Japan and adopts the concept of “idols you can meet”. Fans can attend daily performances at the group’s theater, which was built as a close replica to the AKB48 Theater in Akihabara.

Producer Yasushi Akimoto decided to bring the AKB48 concept to Indonesia because the group had begun to develop a fan base in the country. Indonesia’s growing economy was seen as a potential market by many Japanese companies, and Akimoto established a franchising partnership with Dentsu Media Group Indonesia to replicate the AKB48 business model. Dentsu Media Group Indonesia then cooperate with the country’s largest media conglomerate Global Mediacom (MNC Media), the southeast Asia’s largest and most integrated media group as JKT48 official media partner.

While JKT48 does not restrict membership by nationality, applicants must be residents of Indonesia. The group has 72 (as of June 2014) members and released its first studio album Heavy Rotation on 16 February 2013 via Hits Records, a division of MNC subsidiary PT Star Media Nusantara. It performs songs by AKB48 and other sister groups that are translated into Indonesian.