Released: March 15, 2015

[Chorus 1]
Sekarang sang pianis hujan
Sedang melantunkan asmara
Di tengah kota pun
Ia mainkan melody yang sedih
Jemari tetesan air
Menekan window di keyboardnya
Concerto yang hanya untukku

[Verse 1]
Dengan kata-kata lembut
Diputuskan sayonara
Terlalu tiba-tiba
Di pinggiran sofa aku
Hanya duduk dan terdiam
Menggigit kuku jemariku

[Pre-Chorus 1]
"Ku yakin akan ada yang lebih baik untukmu"
Tatapanmu seperti melihat anak kecil
Terulang kembali takdir masa depanku
Yang selalu membuatku takut

[Chorus 2]
Sekarang sang pianis hujan
Mulai bermain dengan pelan
Pernah aku dengar
"Lagu Perpisahan" dari Chopin
Air mata deras mengalir
Sambil mengusap pipi ini
Di dalam dadaku, BGM

[Verse 2]
Saat kau memunggungiku
Dan mulai bersikap dingin
Itu tanda menyerah
Dirimu yang telah dewasa
Selalu dengan senyuman
Hanya meyakinkanku saja

[Pre-Chorus 2]
Walaupun kau bilang bahwa dirimu lah yang salah
Cinta seharusnya antara kita berdua
Harus bagaimana di saat seperti ini?
Pada pengalaman yang pertama

[Chorus 1]
Sekarang sang pianis hujan
Sedang melantunkan asmara
Di tengah kota pun
Ia mainkan melody yang sedih
Jemari tetesan air
Menekan window di keyboardnya
Concerto yang hanya untukku

[Interlude]

[Chorus 2]
Sekarang sang pianis hujan
Mulai bermain dengan pelan
Pernah aku dengar
"Lagu Perpisahan" dari Chopin
Air mata deras mengalir
Sambil mengusap pipi ini
Di dalam dadaku, BGM
Mainkanlah lagu yang lain

JKT48

JKT48 is an Indonesian idol group whose name is derived from its based city of Jakarta and the Japanese idol group AKB48. Formed in 2011, it is the first AKB48 sister group outside Japan and adopts the concept of “idols you can meet”. Fans can attend daily performances at the group’s theater, which was built as a close replica to the AKB48 Theater in Akihabara.

Producer Yasushi Akimoto decided to bring the AKB48 concept to Indonesia because the group had begun to develop a fan base in the country. Indonesia’s growing economy was seen as a potential market by many Japanese companies, and Akimoto established a franchising partnership with Dentsu Media Group Indonesia to replicate the AKB48 business model. Dentsu Media Group Indonesia then cooperate with the country’s largest media conglomerate Global Mediacom (MNC Media), the southeast Asia’s largest and most integrated media group as JKT48 official media partner.

While JKT48 does not restrict membership by nationality, applicants must be residents of Indonesia. The group has 72 (as of June 2014) members and released its first studio album Heavy Rotation on 16 February 2013 via Hits Records, a division of MNC subsidiary PT Star Media Nusantara. It performs songs by AKB48 and other sister groups that are translated into Indonesian.