Di sini tempat cari senang
Salah tempat kalau kau cari uang
Di sini orang - orang penuh kreatifitas
Tempat orang - orang yang survive

Di sini bukan anak - anak malas
Tempatnya para pekerja keras
Di sini bukan anak - anak manja
Sedikit kerja banyak mintanya

Di sini tempat cari senang
Salah tempat kalau kau cari uang
Di sini orang - orang penuh kreatifitas
Tempat orang - orang yang survive

Di sini bukan anak - anak malas
Tempatnya para pekerja keras
Di sini bukan anak - anak manja
Sedikit kerja.. banyak mintanya

Kerja kerja ayo kita kerja
Kerja kerja ayo kita kerja

Di sini bukan anak - anak malas
Tempatnya para pekerja keras
Di sini bukan anak - anak manja
Sedikit kerja.. banyak mintanya

Slank

Slank was formed in 1983 through a school band at a local high school in Slank Jakarta, Indonesia, which named CSC (Cikini Stone Complex). Their main founder, Bimo Setiawan (Bimbim) and their fellow bandmates often played a number of Rolling Stones songs at school. The band later changed its name and personnel to SLANK, with Bimbim on drums, Erwan on vocals, Bongky on guitars, Denny on bass and Kiki on guitars. The name SLANK itself was taken from their musical attitude, which was, and is still reckless, ignorant and play with undetailed groove (Slengean in Indonesian).

In the following years, numbers of personnel changes were made, with Pay on guitars, Kaka on vocals and Indra on keyboard, replacing the previous bandmates.

Although they started their journey in the music industry quite roughly, with numerous of rejected demos, SLANK emerged in 1991 with their “The Best Newcomer” award in BASF event. Successes did not always come for SLANK, when three of their personnel, Bongky, Indra and Pay chose to quit the band, and formed their own band (BIP). Following the resignation, Abdee, Ivan and Ridho joined the band, and since then, SLANK has never changed its personnel again.